Download Resetter Canon G2000 Gratis Terbukti Berhasil

Masyundar.com - Download Resetter Canon G2000 Gratis Terbukti Berhasil. Salah satu merek printer yang paling banyak digunakan di berbagai instansi maupun perkantoran adalah merek Canon. Berbagai perangkat fotokopi dan printer dari merek ini memang laku keras di pasaran. Namun jika terjadi error pada printer ini, kebanyakan orang belum mengetahui cara memperbaikinya. Padahal cara reset Canon G2000 terupdate bisa Anda lakukan dengan mudah.

download-resetter-canon-g2000-gratis-terbukti-berhasil

Salah satu perbaikan printer yang paling mudah adalah dengan cara meresetnya. Untuk cara reset printer, ada beberapa cara baik menggunakan software maupun dengan menggunakan kombinasi tombol yang sudah ada di dalam printernya. Ini tergantung dari merk printer yang Anda punya. Karena setiap merek berbeda cara resetnya, untuk itu sobat bisa akan mendapat free download resetter canon g2000 gratis terbukti berhasil pada link di bawah ini ya.


Beberapa orang mengalami keluhan masalah yang timbul dari printer jenis ini, diantaranya printer canon g2000 tinta tidak mengalir, printer canon g2000 berkedip 7 kali, canon g2000 tidak bisa print, printer canon g2000 lampu berkedip bergantian, canon g2000 lampu orange nyala terus, printer canon g2000 tidak bisa print warna hitam dan masih banyak lagi. Untuk itu dengan berbagi cara reset printer canon g2000 dengan terlebih dahulu sobat download resetter canon g2000 v4720 yang sudah saya berikan.


Cara Reset Canon G2000 Menggunakan Software

Untuk yang menggunakan software resetter canon g2000 download, Anda bisa menggunakan software resmi dari resetter untuk Canon. Silahkan cari saja di Google karena sekarang ini sudah banyak yang menyediakannya. Sesuaikan dengan versi printer yang Anda gunakan.


- Pertama kali sobat perlu download Resetter Printer Canon G2000

- Matikan dulu printernya dan kemudian tunggu beberapa saat, setelah itu tekan resume.

- Tekan tombol power dan perlahan lepaskan tombol resume.

- Tetap tekan pada tombol powernya.

- Jika sudah lepaskan secara perlahan dan di komputer akan terdeteksi perangkat baru.

- Abaikan saja peringatan dan tekan tombol x saja.

- Download software untuk resetter Canon.

- Ekstrak kemudian install saja dengan menekan klik kanan dan run administrator.

- Klik tombol Eprom dan printer akan mengecek status Eprom nya.

- Pada clear Ink counter klik main dan klik set, ini untuk mengosongkan tintanya.

- Setelah itu matikan saja printer dan aktifkan kembali dengan menekan tombol power.

- Sampai disini Anda sudah berhasil melakukan reset pada printer Canon.


Cara Reset Canon G2000 Tanpa Software

Kali ini akan menggunakan cara yang sangat sederhana dan tanpa software, namun perlu diingat kalau cara ini hanya bisa untuk printer yang belum pernah salah melakukan reset. Jika sudah pernah salah reset sebaiknya bongkar dan ganti IC EEPROM nya.

- Matikan dulu printer Anda, soalnya harus dimulai dalam keadaan printer yang sedang offline.

- Silahkan tekan dan tahan tombol stop, tombol yang bergambar logo segitiga. Kemudian lanjutkan dengan tekan dan tahan tombol powernya.

- Lalu lakukan pelepasan pada kedua tombol secara bersamaan.

- kemudian Tekan bagian tombol stop sebanyak 4x lalu tekan lagi tombol power 1x.

- Selanjutnya Tekan bagian tombol stop sebanyak 3x lalu tekan lagi tombol power 1x.

- Selanjutnya Tekan bagian tombol stop sebanyak 5x lalu tekan lagi tombol Power 1x.

- Silahkan tunggu sebentar dan printer akan mencetak satu lembar hasil reset yang sudah Anda lakukan barusan.

- Setelah itu matikan saja printer canon Anda.

- Sekarang hidupkan printer canon Anda dan di komputer Anda akan tampil sebuah notifikasi , tekan copy black satu kali.

- Kemudian Anda akan mendapatkan notifikasi bahwa printer Canon Anda sekarang sudah online.

- Sampai disini printer Anda sudah dapat digunakan lagi.


Cara di atas yang versi manual ini harus dijalankan dengan benar sesuai dengan prosedur reset. Kalau sampai salah satu kali saja, maka printer harus di reset menggunakan software. Kalau ingin menggunakan cara manual lagi, Anda harus ganti dulu IC EEPROM nya.


Untuk itu sebagai langkah jaga - jaga untuk keamanan sebaiknya menggunakan reset dengan cara memakai resetter. Cara ini bisa mengatasi error pada printer jenis G2000 dari Canon. Untuk memakai resetter usahakan sesuai dengan versi yang terbaru.

om heker

hai salam kenal

Post a Comment

Previous Post Next Post